4 Website Keren untuk Mengelola File Gambar

mrfdn author
Rafi


JagoTekno.com - Jika anda ingin menghapus background/latar belakang, memperbesar dan memperkecil ukuran foto, dan menghapus watermark pada file jpg, jpeg, png, dan webp, anda mungkin butuh menggunakan aplikasi ini.

Erase.bg

Aplikasi ini digunakan untuk menghapus foto untuk objek apapun seperti orang, tumbuhan, hewan atau benda.

Upscale.media

Website ini digunakan untuk memperbesar file foto dengan kualitas yang cukup bagus tanpa mengubah pixel. Silahkan dicoba saja.

WatermarkRemover.io

Website ini akan menghapus semua watermark yang ada pada foto. Saya sudah coba dan hasilnya memuaskan.

Shrink.media

Aplikasi ini digunakan untuk memperkecil ukuran foto tanpa mengubah kualitasnya.

Demikian 4 website keren untuk mengelola file gambar/foto dengan format jpg, jpeg, png, webp.

Semoga bermanfaat.

Latihan Edit Text Menggunakan Find and Replace / Substitute di VIM
mrfdn author

Rafi

  • 15 year+ of Linux user.
  • 5 years+ blogger and web developer.

Jika artikel yang dibuatnya ternyata bermanfaat, support dengan cara

    Share:

Baca juga


comments powered by Disqus